Selamat Jalan Pahlawan — 6 Kata Bijak Menginspirasi Dari Bapak Sutopo Purwo Nugroho

Assalamu'alaikum Warahmatullahiwabarakatuh


Innalilahi wa innailaihi raji'un
Saya sebagai pemilik blog Catatan Syahid Noor turuk berbelasungkawa atas wafatnya Kepala Pusat Data, Informasi dan Humas Badan Nasional Penanggulangan Bencana bapak Sutopo Purwo Nugroho yang wafat di Guangzhou, China pukul 02.00 waktu setempat.

Jujur saya sangat berduka cita atas kepergian beliau, karena beliaulah saya dapat mengetahui informasi-informasi bencana secara valid (anti hoax-hoax club) yang sering beliau kabarkan melalui akun Twitter.

Beliau juga merupakan sosok yang sangat menginspirasi bagi pemuda-pemudi Indonesia, di tengah ujian penyakit kanker yang beliau hadapi, namun beliau terus tetap tegar melalui itu semua dan terus melayani masyarakat seakan-akan penyakit itu hanyalah angin lalu sahaja.

Banyak tweet-tweet beliau yang dapat menginspirasi pemuda-pemudi Indonesia untuk terus berkarya, berkarya dan berkarya. Berikut, 6 Kata Bijak Menginspirasi Dari Bapak Sutopo,

Sudahkah aku membantu orang lain hari ini?

Yo gaes jangan galau •~•

Bahaya yah wkwkwk

Cita dan Cinta ^w^

Selalu menjadi inspirasi :'

Jangan tebar sensasi tanpa esensi

Saya berharap semoga segala perjuangan beliau demi bangsa ini, demi kita semua dan segala amal ibadah neliau diterima Allah S.W.T

Aamiin

Akhirul kata saya mengucap Assalamualaikum warahmatullahiwabarakatuh....

Comments

Post a Comment

Komen aja, saya gak gigit kok :3